Friday, January 13, 2006

Virtual Friends Part 8

Pertama-tama, thanks to the internet. Creating friends is very easy these days.

Cerita klise memang. Ini hanya sekedar mengingatkan diri aku sendiri arti "Virtual Friends".

Dapatkah kita menjadi seorang teman tanpa melihat mereka secara langsung, meskipun chatting menggunakan webcam...? Dapatkah kita menilai pribadi seseorang tanpa melihat expresi mereka sewaktu chatting, meskipun menggunakan mic dan intonasi perkataan dapat terdengar dengan sangat jelas...? Dapatkah kita mengenal sesorang dari typing dan font style mereka sewaktu chatting lewat Instant Message (IM) or Private Message (PM)...?

Pertanyaan yang paling sering ditanyakan... "Does virtual frienship people healthy friendship? Does it mean that these people are actually devoid of real friendship in the world?"

Yah, memang... Aku sudah pernah membahas hal-hal diatas sebelumnnya. Tapi... Ada beberapa kejadian atau peristiwa di dunia real yang aku alami sendiri yang membuat aku mengungkit hal ini kembali. Sesuatu peristiwa yang menyangkut dan berkaitan antara "Real Life" dan "Virtual Life".

Perlukah aku atau Anda (lagi) menjawab pertanyaan-pertanyaan diatas...? Atau jawabannya cukup aku simpan in my own head dan mencari jawaban baru, karena jawaban kemarin mungkin sudah terdengar usang or ancient...?

0 Comments:

Post a Comment

<< Home